Saturday, October 25, 2008

Komando Pasukan Khusus pake Mikrotik

Mikrotik memang jagonya wirelless...
Bergelut dengan dunia wirelless terkadang membuat kita tentunya yang berprofesi sebagai technical support, merasa sangat melelahkan. Bahkan terkadang ada pula yg berfikiran kurang tepat, bahwa bergelut dengan dunia wirelles tidak berkelas atau tidak ada kebanggaannya.

Hilangkan pikiran-pikiran tersebut teman..!!

Bergelut dengan dunia wirelles sangat menyenangkan apabila kita melakukan semuanya itu dengan tulus hati dan kebanggaan hati.

Bukan instansi telekomunikasi atau perusahaan provider saja yg memakai kecanggihan wirelless mikrotik.

Berikut salah satu contoh video ttg penggunaan wirelless terutama memakai mikrotik yg di gunakan oleh tentara elit di indonesia (komando pasukan khusus).

klik :
http://www.youtube.com/watch?v=hp72RbwDW80&feature=PlayList&p=05B84F75A4F6B137&playnext=1&playnext_from=PL&index=2

Salam Wirelles..
Salam Mikrotik..
dan
Salam Komando..!!





No comments: